Hari ini, 13 Februari 2025, ditetapkan oleh UNESCO sebagai Hari Radio Sedunia atau World Radio Day. Momen peringatan kali ini mungkin kurang menyenangkan bagi sebagian angkasawan dan angkasawati RRI.
"Kalau soal tidak siaran (Pro 4) itu tidak benar, kami tetap siaran. Kan sudah lama kita itu siaran di jalur terrestrial frekuensi radio dan streaming," imbuhnya. Menurutnya, efisiensi anggaran justru ...
RRI Pro 1 Bandung, Jawa Barat, 11 Februari 2025. Pemerintah memangkas anggaran Radio Republik Indonesia (RRI) sebesar Rp 300 miliar dari nilai pagu Rp 1,7 triliun di tahun 2025. Tempo/Prima Mulia ...
"Pendengar RRI, menindaklanjuti kebijakan pemerintah tentang efisiensi anggaran, terhitung mulai Senin 10/02/2025 siaran Pro 4 RRI Semarang bisa didengarkan melalui streaming atau RRI Digital," tulis ...
Kebijakan PHK yang sempat diambil oleh manajemen dua media layanan publik tersebut rentan berakibat berkurangnya materi isi siaran yang menjadi hak publik. 5. PHK Dilakukan dengan Hati-Hati Juru ...
Terakhir, RRI meniadakan layanan bus antar jemput pegawai untuk seluruh jurusan di Jakarta dan sekitarnya. Adapun terkait pengurangan jam operasional, penonaktifan pemancar Pro 4, Pro 5 ...
“Sehingga disimpulkan bahwa tidak ada pemutusan hubungan kerja PPNPN, pengisi acara, dan kontributor (pembayaran menggunakan SMBL) di lingkungan LPP RRI,” jelasnya. “Terkait dengan program kerja tahun ...
Anggota Komisi VII DPR RI Bane Raja Manalu menyambut baik keputusan Lembaga Penyiaran Publik (LPP) TVRI dan RRI yang membatalkan PHK pegawainya. Anggota Komisi VII DPR RI Bane Raja Manalu menyambut ...